MY ACHIEVEMENTS

cv

Sebagai pertimbangan untuk kerjasama dalam artikel sponsored dan sponsored event, berikut ini penulis menyertakan prestasi yang di dapat selama mengikuti lomba menulis artikel atau review. Segala prestasi yang penulis hasilkan merupakan kerja keras dan ketulusan hati penulis dalam mengerjakan tulisan-tulisan tersebut.

(1) Juara Pertama Favorite Review untuk Blog Event “How to Drive Traffic to
Sponsored Post” oleh Blogger Perempuan dan Dewaweb.

(2) Winner #1MinuteFlawlessSkin Event Blog Competition oleh brand Covermark

(3) Winner of #Lasting Hydration Event and Product from BIODERMA Indonesia