Mengemis Empati

SAM_4462 resize

Bulan Februari ini bisa dibilang bulan yang tidak terduga, keluarga saya mengalami satu musibah yang sempat membuat keluarga saya cukup trauma. saya ga akan panjang lebar tentang musibah tersebut di blog ini karena fokus tulisan ini bukan untuk hal itu. Continue reading “Mengemis Empati”

What I learn from Negative Emotions

photo-1441935687025-5101154c6eca
Photo by Aaron Burden. Image Source : https://unsplash.com/photos/rP1sy-UPAGE

Ketika saya masih kecil, menangis di depan umum bukanlah pilihan yang baik bagi saya. Ketika saya berlaku nakal dan di pukul, Ibu saya pun makin menyuruh saya untuk tidak menangis. Entah mengapa hal tersebut masih membekas di dalam ingatan saya, seolah-olah menangis adalah sesuatu yang dilakukan oleh orang yang lemah dan cengeng padahal hal tersebut tidak dapat langsung dikategorikan seperti itu. Continue reading “What I learn from Negative Emotions”

Whenever I feel down

Processed with VSCO with hb2 preset
Photo by Madison Bersuch from unsplash.com

Ntah mengapa saya menulis malam ini. Rencana tulisan yang akan saya tulis sebenarnya lebih ke event report minggu lalu, namun karena materinya cukup banyak jadi saya putuskan untuk menyusun artikel tersebut besok saat pikiran saya lebih fresh. Continue reading “Whenever I feel down”