Pernah ga sih merasa ga pede ketika jerawat sedang timbul di wajah? Dulu saya paling ga pede dengan wajah saya, karena penuh dengan jerawat. Saya paling benci kalau jerawat tersebut berbentuk jerawat batu yang besar atau yang sudah ada “white head”-nya. Khusus untuk jerawat batu, saya masih bisa siasati dengan pemakaian concelear, namun untuk jerawat ber-nasi memang merupakan jenis jerawat yang susah untuk ditutupi dengan make up. Continue reading “Emergency kit for Acne, Derma Angel”
Category: BEAUTY
Point Cut Salon by Irwan Team
Setelah beberapa hari tidak post artikel tentang dunia kecantikan, kali ini saya post artikel tentang salah satu salon bagus di daerah Jakarta. Kebetulan minggu lalu saya mendapat kesempatan untuk mengulas perawatan rambut di Point Cut Salon by Irwan Team yang berada di daerah Bendungan Hilir. Continue reading “Point Cut Salon by Irwan Team”
Hydrabio Serum Bioderma Event
Akhir bulan Februari lalu saya menghadiri Launching Hydrabio Serum dari brand Bioderma Indonesia untuk para blogger. Ketika undangan acara ini masuk ke email, saya langsung excited. Saya jarang melirik produk Bioderma yang lain kecuali Bioderma Micellar Water karena reputasi produk Micellar ini memang populer di kalangan konsumen. Setelah brand ini unggul dengan Micellar Water-nya, brand-brand lain mulai banyak mengeluarkan produk yang mirip dengan Micellar Water. Continue reading “Hydrabio Serum Bioderma Event”
Empty Bottles February 2017
Sebenarnya sudah lama saya ingin menulis artikel tentang botol-botol skincare dan make up yang habis saya gunakan akhir tahun lalu, namun saya sempat lupa dengan niat saya ini. Saya baru teringat untuk membuat artikel tentang hal tersebut ketika saya kemarin beres-beres kamar. Botol-botol tersebut akhirnya saya kumpulkan lagi. Saya juga mempersiapkan draft untuk tulisan ini sekitar dua harian. Continue reading “Empty Bottles February 2017”
Caramel Champagne By Lizzie Parra Beauty
Terwujudnya sebuah mimpi pribadi pasti merupakan salah satu kepuasan hidup bagi setiap orang. Para Beauty Enthusiat atau follower Lizzie Parra pasti sudah tidak asing lagi dengan kabar produk lip coat yang tahun kemarin di Lizzie Parra luncurkan. Salah satu mimpi Kak icil (panggilan akrab Lizzie) terwujud tahun lalu yaitu meluncurkan produk kosmetik buatannya sendiri. Continue reading “Caramel Champagne By Lizzie Parra Beauty”
Imperial Leather Facial Cleansing Wipes
Jaman dulu hal yang paling saya ingat tentang brand Imperial Leather adalah produk sabun batangan yang punya bau harum khas. Beberapa kali saya pernah pake sabun Imperial Leather dan saya puas dengan hasilnya yang tidak menyebabkan kulit badan menjadi kering. Tahun lalu brand ini mengeluarkan produk baru berbentuk Facial Cleansing Wipes. Continue reading “Imperial Leather Facial Cleansing Wipes”
My Holiday Packing List, Bali 2016
Sejak pertama kali saya pergi liburan ke Bali, pulau tersebut sudah jadi tempat favorite bagi saya untuk kembali lagi di liburan-liburan selanjutnya. Saya juga pernah magang selama sebulan di sebuah konsultan interior di daerah Kuta sehingga pulau ini cukup menyimpan banyak kenangan bagi saya sendiri. Continue reading “My Holiday Packing List, Bali 2016”
First Waxing Experience
Tahun lalu saya dapat voucher doorprize ketika menghadiri event ClozetteXTinkerlust, Puji Tuhan, rejeki anak saleh hehehe. Saya sempat kelupaan sama voucher doorprize ini padahal saya sudah simpan rapi di dompet. Saya keinget voucher ini lagi ketika Adik saya mulai sering nanyain untuk brow wax. Continue reading “First Waxing Experience”
Pelembab Tubuh yang Aman bagi Kulit Sensitif
Pernah ga sih mengalami gatal-gatal dan memerah sesudah memakai sebuah produk pelembab tubuh? Saya pernah dan bisa dibilang hal tersebut sangat menganggu. Awalnya saya belum ngeh kalau gejala tersebut merupakan reaksi alergi kulit terhadap bahan dari produk. Continue reading “Pelembab Tubuh yang Aman bagi Kulit Sensitif”
The Make Up Edit by Beautyboxind
Akhir bulan November 2016 lalu, saya menghadiri event kecil yang diselenggarakan oleh Beautybox. Kenapa saya bilang event kecil? karena peserta yang diundang hanya sekitar 10-12 orang. Meskipun event ini terbatas jumlah orangnya, saya sih oke-oke saja dengan itu malah saya pikir acara akan lebih berjalan kondusif dengan sedikitnya peserta. Continue reading “The Make Up Edit by Beautyboxind”